|

PowerBank Merusak Baterai Andorid atau Gadget Anda


PowerBank Dapat Merusak Baterai HP Anda

Powerbank dapat merusak baterai androit atau gadget. Tips Memilih powerbank yang baik untuk androit atau gadget anda.

Powerbank merupakan barang yang sangat dibutuhkan para pengguna gadget. Power Bank merupakan perangkat yang mampu menyimpan daya hingga kapasitas tertentu dan bisa digunakan sebagai alat bantu untuk menyuplay daya pada produk tertentu.
Power bank sangat dibutuhkan bagi para onliner / orang yang memiliki mobilitas tinggi. Adapun ukurannya mulai dari kapasitas 1600mAh, 1800mAh, 2600mAh, 3000mAh, 5200mAh, 5600mAh, 5800mAh, 6000mAh, 8000mAh, hingga 9000mAh dan banyak perusahaan yang menciptakannya dengan berbagai merk.

Powerbank memang sangat membantu pada saat kita meninggalkan rumah, tidak perlu takut kehabisan baterai gadget toh masih ada powerbank sebagai solusinya. Tapi tahukah kalau sering-sering menggunakan powerbank sebagai alat pengisian baterai malah bisa cepat merusak baterai android atau gadget anda atau mempercepat memperpendek usia baterai. Simak penjelasannya dibawah

PowerBank Merusak Baterai Android atau Gadget

1. Terlalu sering menggunakan powerbank bisa memperpendek usia baterai anda. Karena output pada powerbank atau arus keluar sangat besar sekali, dan tekanan yang diberikan kedalam baterai android juga berat, sehingga wajar kalau anda menggunakna powerbank biasanya baterai anda cepat full.

2. Powerbank yang banyak disediakan dipasaran menjadi alternatif kebanyakan orang untuk membelinya, apalagi ditawarkan dengan harga terjangkau. Padahal hal ini sangat krusial sekali bagi kesehatan Android anda. Kalau menggunakan powerbank sembarangan tanpa melihat spesfifikasinya, maka tidak perlu diragukan bahwa baterai ponsel anda akan cepat bisa diganti.

3. Terlalu sering menggunakan powerbank tidak hanya menjadi akibat buruk bagi baterai android anda tetapi juga menjadi malapetaka bagi berbagai komponen dalam hp anda. seperti IC power, IC charger dll







Bagikan kalau menurut anda bermanfaat


BACA JUGA..


Posted by ThClients on 17:18. Filed under , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. Feel free to leave a response
Kirim Komentar Anda:
Pembaca dapat mengirimkan komentar terkait artikel yang ditayangkan. Isi komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim. Untuk mengirimkan e-mail pribadi silahkan kirimkankan disini

0 komentar for "PowerBank Merusak Baterai Andorid atau Gadget Anda"

Leave a reply

thclients

×

Powered By Facebook and Get This Widget

Terbaru

Terkomentar

ThClients tentang informasi unik nasional dan international, Lifestyle, Religi, Health, Education, Tips
Ikuti informasi menarik lainnya